Polres Kapuas – Satlantas Polres Kapuas, Polda Kalteng laksanakan patrol blue light patrol di sejumlah ruas jalan di Kabupaten Kapuas.
Kapolres Kapuas AKBP Kurniawan Hartono., S.I.K. melalui Kasatlantas Polres Kapuas AKP Wildaniar Kondowangko,S.T.K.,S.I.K., mengatakan Satlantas Polres Kapuas,Polda Kalteng laksanakan patrol malam ini adalah untuk pastikan lalu lintas berjalan aman dan mencegah terjadinya balapan liar
” Tujuan kami laksanakan patroli ini adalah untuk memastikan lalu lintas berjalan aman dan juga memastikan serta mencegah terjadinya balapan liar,”tegasnya, Jumat (10/11/2023) pagi.
” Kami juga sampaikan kepada warga untuk tetap selalu patuhi peraturan lalu lintas saat di jalan raya,” tutupnya. ( AF)