Sebagai upaya pemeliharaan situasi kamtibmas yang Aman, nyaman dan tentram, Bripda Angga Personel Polsek Dusun Tengah,Polres Bartim, Polda Kalteng melaksanakan pengamanan Bank Negara Indonesia (BNI) unit Ampah Kota, Senin (06/11/2023)
Kapolres Barito Timur AKBP Viddy Dasmasela S.H., S.I.K., Melalui kapolsek Dusun tengah Ipda Supriyadi mengatakan personelnya yang melaksanakan tugas pengamanan juga memberikan himbauan kamtibmas kepada pengunjung dan nasabah agar berhati-hati dalam membawa barang bawaannya dan memakai tidak perhiasan yang berlebihan di tempat umum ,serta himbauan Protokol kesehatan dalam rangka menuju Kebiasaan baru
Selain itu kepada petugas Keamanan atau Satpam Personel polsek dusteng memberikan himbauanpula agar meningkatkan kewaspadan di sekitar halaman utama di area parkir agar terhindar dari aksi kriminalitas atau Kejahatan Curanmor(pm)